Kamis, 15 Januari 2009

Penghisap Debu

Post by Renungan Harian Remaja 

Kategori Humor


Seorang sales memperagakan suatu alat penghisap debu model terbaru. Dia atas karpet ruang tamu ia menaburkan kopi, pasir dan debu. 
“Perhatikan, Nyonya, betapa istimewanya alat ini bekerja. Kalau nanti ada masih ada kotoran yang tertinggal, saya sendiri yang akan menjilatnya, kata sales itu dengan penuh keyakinan.
 “Baiklah kalau begitu, silakan anda peragakan, soalnya, sejak kemarin listrik kami mati!”, kata pemilik rumah dengan tenang.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar