Dosa besar sering dijalani
Dosa kecil sering terlewati
Itu penyebab hilangnya hati
Dosa yang tak terasa
Dosa besar sering dijalani
Dosa kecil sering terlewati
Itu penyebab hilangnya hati
Dosa yang tak terasa
Kembalilah pada Allah
mengaharap ke ampunan-Nya
sadarilah hidup ini
hanyalah sementara
Agar tidak mengenal usia
menuntut tanggung jawab kita
menuntun tanggung jawab bersama
dalam bekerja dalam ibadah
di setiap sandi hidupnya
Bekerjalah selagi diri ini
jangan sampai kita terlupa
jangan sampai kita terlena
hingga usai masanya
bekerjalah...
bersigaplah...
jangan sampai...
usai masanya............
Tidak ada komentar:
Posting Komentar