Senin, 12 September 2011

INDAHNYA PACARAN SAAT MUDA

Banyak yang bilang kalau berpacaran pada saat muda itu adalah masa – masa yang sangat indah untuk dilalui tapi banyak juga yang bilang kalau sudah pernah berpacaran pada saat muda waktu saat nanti sudah menikah tidak ada lagi rasa sayang atau cinta kepada pasangan kita, ya bagi remaja yang mau percaya atau tidak boleh juga karena itu balik ke diri kita sendiri mau pilih yang mana.
Tapi kebanyakan para sahabat remaja sekarang memilih pacaran itu di saat masa mudanya karena pacaran di masa muda itu bisa membangkitkan semangat kita untuk belajar dan membuat kita mengerti apa itu yang dinamakan jatuh cinta, namun banyak sekali pada zaman sekarang para remaja yang berpacaran dengan caraa yang tidak di puji karena ahanya menguatkan hawa nafsu masing – masing.

Namun ada juga yang berpacaran itu dengan hal yang positif tidak memetingkan hawa nafsu mereka dan hanya memetingkan pacaran itu adalah yang membuat mereka untuk semangat belajar dan menambahkan prestasi dalam belajar, dalam berpacaran ada yang dianamakan atau disebut dengan kasmaran.
Kasmaran pasti semua para sahabat remaja pernaha yang namanya kasmaran dalam masalah percintaan, kasamaran itu adalah suatu rasa saling suka antara pasangan kalau sudah mersakan yang namanya jatuh cinta, rasa tersebut indah banget kalau yang baru pertama kali merasakan jatuh cinta karena sudah bisa merasakan gimana jatuh cinta tersebut.
Sekarang para remaja menganggap pacaran itu sebagai nafsu seperti yang di jelaskan di atas, makanya sekarang sudah banyak juga para remaja pacaran yang tidak lazim, maka dari itu banyak yang sudah para remaja tidak bisa bersekolah karena akibat oergaulan bebas dia di saat berpacaran mungkin semua itu hanya nafsu yang membara dalam jiwa.
Banyak yang bilang kalau kissing itu biasa dalam berpacaran krena hanya kenang – kenangan untuk pacar, tapi kalau kissing tersebut terus dilakukan pasti membentuk sebuah nafsu yang ke depannya yang lebih exterme lagi, jadi berpacaranlah yang sewajarnya jangan hanya memetingkan nafsu.
Mungkin tulisan ini bisa memotivasi para sahabat remaja untuk tidak terlalu lewat batas dalam berpacaran agar masa depan para genersi bangsa indonesia bisa maju, karena kita – kita inilah genersai penerus bangsa di indonesia dan jagalah masa depan kita semua.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar